Detail Berita

Selamat kepada Siswa SMA Negeri 2 Mengwi yang Telah Lolos SNBP 2024

Senin, 1 April 2024 19:01 WIB
217 |   -

Seleksi Nasional Berdasarkan Prestasi (SNBP) merupakan salah satu jalur seleksi masuk perguruan tinggi. SNBP dilakukan berdasarkan hasil penelusuran prestasi akademik melalui rapor serta portofolio akademik dan non akademik siswa.

Pada pengumuman SNBP 2024, SMA Negeri 2 Mengwi mendapat kabar baik. Sebanyak 35 siswa SMA Negeri 2 Mengwi diterima di Perguruan Tinggi Negeri (PTN) melalui jalur SNBP. Mereka diterima di Politeknik Negeri Bali, Universitas Udayana, Institut Seni Indonesia Denpasar, dan Universitas Pendidikan Ganesha. (*)

 

 


Komentar

×
Berhasil membuat Komentar
×
Komentar anda masih dalam tahap moderator
1000
Karakter tersisa
Belum ada komentar.

Jadilah yang pertama berkomentar di sini